Peningkatan Pendapatan Petani Melalui Diversifikasi Produk Turunan Kelapa (Kopra)

Risky Ismail, Idris Yanto Niode, Andi Juanna

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji Diversifikasi Produk Turunan Kelapa (X1), terhadap Pendapatan Petani Kelapa di Desa Payunga Kec. Batudaa Kab. Gorontalo. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Analisis data yang digunakan Analisis Sederhana. Teknik analisis data menggunakan Revenue Cost Ratio. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial, Diversifikasi Produk Turunan Kelapa Berpengaruh Positif terhadap Peningkatan Pendapatan Petani Kelapa di Desa Payunga Kecamatan Batudaa Kabupaten Gorontalo, ini dibuktikan dengan hasil positif yaitu dari R/C Ratio = 4,26, ini menunjukan Diversifikasi Produk Turunan Kelapa layak untuk dikembangkan.

Keywords


Diversifikasi; Produk Turunan Kelapa; Pendapatan

Full Text:

PDF

References


Abdullah Mu’min, Karunia Puji Hastuti, P. A. (2014). Pengaruh Diversifikasi Pertanian Terhadap Pendapatan Masyarakat di Desa Belawang Kecamatan Belawang Kabupaten Barito Kuala. Jurnal Pendidikan Geografi, 1(3), 8–20.

Hanum Nurlaila. (2017). Analisis Pengaruh Pendapatan Terhadap Perilaku Konsumsi Mahasiswa Universitas Samudra di Kota Langsa. Jurnal Samudra Ekonomika, 1(2), 1–10.

Kukuh Harianto. (2016). Pengaruh Diversifikasi Produk terhadap Volume Penjualan Batik Tulis Aulya Kediri. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 3(1), 1–10.

Leterulu, V., Thenu, S., & Leatemia, E. D. (2019). DIVERSIFIKASI DAN NILAI TAMBAH PRODUK KELAPA (Cocos nucisfera L.) DI DESA BEBAR KECAMATAN DAMER KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA. Agrilan: Jurnal Agribisnis Kepulauan, 7(1), 17. https://doi.org/10.30598/agrilan.v7i1.878

Rafidah, & Sawitri, N. (2020). ANALISIS USAHA KOPRA DI KECAMATAN MANDAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIR. Jurnal Agribisnis, 9(2), 103–112. https://doi.org/10.32520/agribisnis.v9i2.1457

Rahmat Rukmana. (2016). Untung Berlipat dari Budidaya Kelapa (Sigit Suyantoro (ed.); 1st ed.). Lily Punlisher.

Tengku Putri. (2017). Pengaruh Diversifikasi Produk dan Harga terhadap Kepuasan Konsumen pada Juragan Jasmine Langsa. Jurnal Manajemen Dan Keuangan Unsam, 6(1), 1–9.

Tjiptono, F. (2012). Strategi Pemasaran (3rd ed.). ANDI.




DOI: https://doi.org/10.37479/jimb.v5i2.16463

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Alamat Redaksi:

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Gorontalo

Jalan Jenderal Sudirman No. 6 Kota Gorontalo