Pengaruh Kompetensi Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Pada Kantor Samsat Kabupaten Gorontalo

Tiara Yulistiani Goi, Irwan Yantu, Valentina Monoarfa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kompetensi terhadap efektivitas kerja pegawai pada Kantor Samsat Kabupaten Gorontalo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data pada penelitian ini melalui kuisioner yang disebarkan kepada 24 responden yang menjadi sampel. Data dianalisis dengan menggunakan regresi sederhana. Berdasarkan hasol penelitian uji t (parsial) menunjukan bahwa variabel X (Kompetensi) berpengaruh terhadap variabel Y (Efektivitas Kerja), diketahui bahwa nilai t-hitung lebih besar dari t-tabel (3.349>1,717) sedangkan untuk nilai signifikan kompetensi sumber daya manusia adalah lebih kecil dari 0,05 (0, 003< 0,05). Berarti Ha di terima dan Ho di tolak. Sehingga dapat disimpulkan bahwa tingkat kepercayaan 95% (0,05) variabel kompetensi sumber daya manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel efektivitas kerja.

Keywords


Kompetensi; Efektivitas Kerja

Full Text:

PDF

References


Poernomo, E. 2012. Pengaruh Kreativitas dan Kerjasama Tim terhadap Kinerja Manajer pada PT. Jesslyn K Cakes Indonesia Cabang Surabaya. Jurnal Ilmu-ilmu Ekonomi 6(2): 107-108.

Qomariah. 2011. Pengaruh Perencanaan dan Kompetensi Karyawan Terhadap Kinerja karyawan Pada PT. Indonesia Asahan Alumunium Kuala Tanjung. Jurnal Ekonom 14(2): 52-70

Riyono, B. dan E. Zulaifah. 2011. Psikologi Kepemimpinan. UGM Press.Yogyakarta. Robbins, P.S. 2012. Prinsip-prinsip Perilaku Organisasi, Terjemahan. Edisi kelima. Penerbit Erlangga. Jakarta

Sudarmanto. 2015. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM. Teori, Dimensi Peng- ukuran dan Implementasi dalam Organi- sasi.

Cetakan pertama. Penerbit Pustaka Pelajar. Jakarta. Sunu, P. 1999. Peran SDM dalam Penerapan ISO 9000. Grasindo. Jakarta. Sutrisno. 2012. Pengaruh Kepemimpinan, Komunikasi, Kompensasi dan Motivasi terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal Manajemen Sumberdaya Manusia 2(1): 54-58

Thoyib, A. (2005). Hubungan Kepemimpi- nan, Budaya, Strategi dan Kinerja: Pendekatan Konsep. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan 7(1): 60-73 Tjiptono, F. 1997. Prinsip-prinsip Total Quality Service. Penerbit Andi. Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.37479/jimb.v5i2.16524

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Alamat Redaksi:

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Gorontalo

Jalan Jenderal Sudirman No. 6 Kota Gorontalo