Manajemen Risiko Produksi Pada Usahatani Kelapa di Kabupaten Bone Bolango

Iksal Sibaki, Ria Indriani, Echan Adam

Abstract


Secara umum tanaman perkebunan mempunyai peranan yang besar, terutama dalam penyediaan lapangan kerja, pendapatan dari ekspor dan sumber pertumbuhan ekonomi. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi risiko produksi usahatani kelapa, menganalisis tingkat risiko produksi kelapa, serta menganalisis manajemen resiko dalam usahatani kelapa di Kabupaten Bone Bolango. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif degan pendekatan kuantitatif. Identifikasi sumber-sumber risiko agribisnis yang dihadapi petani dilakukan melalui wawancara terhadap responden dan observasi di lokasi penelitian. Jumlah sampel sebanyak 30 orang petani kelapa yang diambil secara sampel acak. Hasil penelitian diperoleh risiko pada usahatani kelapa adalah risiko benih (bibit), kesuburan lahan, dan tenaga kerja serta risiko pendapatan dimana rata rata pendapatan usahatani kelapa sebesar Rp. 12.953.134,84 per hektar. Koefisien variasi tingkatan produksi adalah sebesar 0.003 atau kecil dari 1 (<1) yang berarti  terdapat risiko produksi yang rendah pada usahatani kelapa. Manajemen risiko produksi yang dilakukan oleh petani kelapa pada proses planning berada pada kategori baik, sedangkan organizing, actuating, dan controlling berada pada kategori cukup.

Keywords


Kelapa; Manajemen; Risiko; Usahatani

Full Text:

PDF

References


Dewi, K.R. (2017). Manajemen Risiko Dalam Usahatani. Diktat. Programstudi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Udayana.

Fauziyah, E. (2011). Manajemen Risiko Usahatani Padi Sebagai Salah SatuUpaya Dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan Rumah Tangga Petani (Studi Kasus Di Desa Telang Kecamatan Kamal). Skripsi Universitas Trunojoyo.

Lestari, A. (2009). Manajemen Resiko dalam Usaha Pembenihan Udang Vannamei (Litopaneous vannamei), Studi Kasus di PT Suri Tani Pemuka Kabupaten Serang Provinsi Banten. Institut Pertanian Bogor Repository, Bogor.

Masse, A., & Afandi, A. (2017). Analisis Pendapatan Dan Kelayakan Usahatani Kelapa Dalam Di Desa Kasoloang Kecamatan Bambaira Kabupaten Mamuju Utara Provinsi Sulawesi Barat. AGROTEKBIS: E-JURNAL ILMU PERTANIAN, 5(1), 66-71.

Ramadhana, A.R. (2013). Analisis Risiko Produksi Usahatani PadiSebagai Dasar Pengembangan Asuransi Pertanian Kasus: Desa Sukaratu,Kecamatan Gekbrong, Cianjur. Institut Pertanian Bogor Repository, Bogor.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta

Suratiyah, K. (2015). Ilmu Usahatani. Ed. Revisi. Jakarta: Penebar Suwadaya

Susilowati, F., & Suryanto, U. S. M. (2018). Manajemen Risiko Melalui Adaptasi Petani Tembakau Menghadapi Perubahan Iklim Di Kabupaten Temanggung (Risk Management Through Tobacco Farmer Adaptation In Facing The Climate Change). REGION, 13(2), 199-209.

Yanto, E., Halid, A., & Saleh, Y. (2022). Analisis Pendapatan Usaha Produksi Industri Olahan Tahu Di Desa Harapan Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo (Studi Kasus Industri Rumah Tangga “Bapak Nono Purnomo”). AGRINESIA: Jurnal Ilmiah Agribisnis, 6(3), 179-186.

Yusuf, Karmila. 2016. Analisis margin Pemasaran buah Kelapa Di Desa Pongongaila Kecamatan Pulubalakabupaten Gorontalo. Skripsi Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo.




DOI: https://doi.org/10.37479/jimb.v6i2.21956

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Alamat Redaksi:

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Gorontalo

Jalan Jenderal Sudirman No. 6 Kota Gorontalo

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor