Tunjangan Kinerja Daerah Dan Kinerja Pegawai Dinas Sosial Provinsi Gorontalo

Siti Khoyrunnisa Ponamon, Irwan Yantu, Robiyati Podungge

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tunjangan kinerja daerah terhadap daerah terhadap kinerja pegawai. metode yang diigunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada responden yaitu seluruh pegawai yang berstatus PNS yang berada di Dinas Sosial Provinsi Gorontalo yang berjumlah 93 responden. analisis data dlam penelitian inni menggunakan analisis regresi linear sederhana dengan bantuan program SPSS untuk menguji validitas dan realibilitas. Kemudiam data tersebut ditransformasikan dan uji normalitas agar dapat diketahui apakah data berdistribusi normal. Selanjutnya dilihat seberapa besar pengaruh pemberian tunjangan kinerja daerah (TKD) terhadap kinerja kinerja pegawai pada penngujian hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan tunjangan kinerja daerah (TKD) terhadap kinerja pegawai berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai di Dinas Sosial Provinsi Gorontalo. Koefisisen determinasi dalam penelitian ini sebesar 63,6% yang berarti variabilitas kinerja pegawai dapat dijelaskan oleh tunjagan kinerja daerah sebesar 63,6%.

Keywords


Tunjangan Kinerja Daerah; Kinerja Pegawai

Full Text:

PDF

References


Ardiansyah, Y., & Sulistiyowati, L. H. (2018). Pengaruh Kompetensi dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 2(1), 91. https://doi.org/10.33603/jibm.v2i1.1064

Gorontalo, P. (2018). Peraturan Gubernur (PERGUB) tentang Tunjangan Kinerja Daerah Provinsi Daerah.

Hamali, A. (2018). Pemahaman Sumber Daya Manusia. Center for Academic Publishing Service.

Karim, D. F. (2019). TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA LINGKUP. 2, 189–201.

Najoan, J. F., Pangemanan, L. R. J., & Tangkere, E. G. (2018). Pengaruh Tunjangan Kinerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pertanian Kabupaten Minahasa. Agri-Sosioekonomi, 14(1), 11. https://doi.org/10.35791/agrsosek.14.1.2018.18888

Negara, A. S., Rahmat, D., Yang, T., Esa, M., & Indonesia, P. R. (2014). No Title.

Nur, R., Sari, I., Hadijah, H. S., Setiabudi, J., Bandung, N., & Indonesia, J. B. (2016). Peningkatan kinerja pegawai melalui kepuasan kerja dan disiplin kerja (Reach employee performance by job performance and work discipline). 1(1), 204–214.

Pegawai, K., & Pendidikan, D. (2014). 116176-ID-pengaruh-motivasi-disiplin-kerja-dan-kom. 12(01), 12–25.

Puluhulawa, J., Sosial, F. I., Gorontalo, U. N., & Karyawan, K. (2013). Tunjangan Kinerja Daerah; Pengaruhnya terhadap Kinerja Karyawan dan Keberhasilan Pemerintah Daerah di Provinsi. 3(12).

Ruru, J. M. (2010). TERHADAP PELAYANAN PUBLIK (Suatu Studi Pada Dinas Kesehatan Kota Ternate Provinsi Maluku Utara) Hariyati Ramli Burhanuddin Kiyai. (Suatu Studi Pada Dinas Kesehatan Kota Ternate Provinsi Maluku Utara), 9.

Saleh, S., Darwis, M., Prodi, D., Administrasi, P., Sosial, F. I., Makassar, U. N., & Makassar, U. N. (2011). PADA BAUK UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

Samsudin, S. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. Pustaka Setia.




DOI: https://doi.org/10.37479/jimb.v6i3.22945

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Alamat Redaksi:

Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Gorontalo

Jalan Jenderal Sudirman No. 6 Kota Gorontalo

slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor