REST AREA DI KECAMATAN ATINGGOLA DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR ANALOGI

Andre Kurniawan Macmud, Nurnaningsih Nico Abdul, Irwan Wunarlan

Abstract


Gorontalo Utara yang merupakan salah satu Kabupaten yang ada di Provinsi Gorontalo, yang direncanakan akan menjadi lokasi pembangunan rest area di Kecamtan Atinggola. Diluar itu Gorontalo Utara Adalah tempat lintasan jalur Trans Sulawesi penghubung Antara Provinsi Gorontalo dan Provinsi Sulawesi Utara. Seiring dengan perkembangan Gorontalo Utara ini maka perlu adanya fasilitas yang mampu mengakomodasi pengguna transportasi darat di jalan guna mengakses dari satu tempat ke tempat lain. Maka dari itu perlu adanya tempat istirahat baik di jalan Trans Sulawesi maupun jalan nasional untuk mefasilitasi pengguna jalan beristirahat saat lelah dalam perjalanan jauh. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah rest area di Jalur Jalan Lintas Utara Kecamatan Atinggola dengan menggunakan pendekatan analogi. perancangan rest area ini berdasarkan pada Lampiran No.15 Keputusan Direktur Jendral Bina Marga tentang standar luasan dan fasilitas rest area. Melalui pendekatan Analogi Design, perancangan rest area ini mencakup tata ruang hingga perencanaan lanskap berdasarkan kriteria pola Analogi Design yang telah di integrasikan dengan variabel pada Green Building Council dan Green Building Council Indonesia. Dengan adanya pendekatan Analogi Design ini diharapkan mampu membuat pengguna bangunan merasa lebih dekat dengan alam saat beristirahat di rest area. Analogi merupakan salah satu pendekatan bentuk yang digunakan dalam dunia arsitektur Pada konsep analogi ini hal yang terpenting adalah persamaan antara bangunan dan objek yang dianalogikan.

 

Kata kunci: Rest Area, Gorontalo Utara, Arsitektur Analogi

Keywords


Rest Area, Gorontalo Utara, Arsitektur Analogi

Full Text:

PDF

References


Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. (2018). Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 10/PRT/M/2018 tentang Tempat Istirahat dan Pelayanan Pada Jalan Tol.

Menteri Permukiman dan Prasarana Wilayah.

(2001). Keputusan Meteri Permukiman dan Prasarana Wilayah Nomor 353/KPTS/M/2001 tentang Ketentuan Teknik, Tata Cara Pembangunan dan Pemeliharaan Jalan Tol.

Setyabudi, B. (2019). Kajian Peran Tempat Istirahat (Rest Area) Kendaraan Guna Menurunkan Tingkat Kecelakaan Dan Kelelahan Pengemudi Pada Jalan Tol Ruas Jakarta-Cikampek. Warta Penelitian Perhubungan, 23(4), 371.

Wulandari, Trianita dan D.Setyowati, Marcelina 2019, Rest Area Di Jalan Temon Wates, Kulon Progo Dengan Pendekatan Arsitektur Analogi Logo Kulon Progo

M.Muslimin 2020 Kajian Konsep Arsitektur Analogi Pada Bangunan Museum Purna Bhakti Pertiwi Dan Museum Komodo

E.Willy, 2018 Rest Area Di Kecamatan Seberuang Kabupaten Kapuas Hulu Jurnal Arsitektur Universitas Tanjung Pura

Hanifah 2020 Mengintip AM Residence, Rumah Arsitektur Ternama Andra Matin

Cynthia N. 2019 Rest Area 360 Tol Semarang-Batang Terlengkap Di Indonesia

Adelia 2011 Rest Area KM 22 Jalan Tol Semarang-Solo. Undergraduate thesis, Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik

A.Brilliawan Athoillah, 2016 Perancangan Rest Area Tol Surabaya Malang Di Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan (Tema. Regionalism Architekture). Skripsi Malang Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

S. Utina 2022. Perancangan Rest Area Molosipat Di Kabupaten Pohuwato.




DOI: https://doi.org/10.37905/jjoa.v5i2.20789

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Andre Kurniawan Macmud, Nurnaningsih Nico Abdul, Irwan Wunarlan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

ISSN CETAK: 2654-5896
Website: http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jja/

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.