EFEKTIVITAS PUPUK KANDANG SAPI DAN AYAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TAMAN BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) VARIETAS TAJUK

Kadek Setiawati, Indriati Husain, Sutrisno Hadi Purnomo, Muhammad Arief Azis, Fauzan Zakaria

Abstract


Pemberian pupuk kandang dapat memenuhi kebutuhan unsur hara bagi tanaman untuk meningkatkan produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pemberian Pupuk Kandang Sapi dan Ayam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah  (Allium ascalonicum L.)  Varietas Tajuk yang dilaksanakan  pada bulan Januari – Maret 2024 yang berlokasi di Desa Iloheluma Kecamatan Tilongkabila Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) 1 faktor. Faktor yang diamati yaitu jenis pupuk kandang (P) yang terdiri dari pupuk kandang sapi dan kandang ayam, yang terdiri dari 5 taraf yaitu P0 = Kontrol, P1 = tanah 5 kg : pupuk kandang sapi 0,5 kg, P2 = tanah 5 kg : pupuk kandang sapi 1 kg, P3 = tanah 5 kg : pupuk kandang ayam 0.5 kg dan P4 = tanah 5 kg : pupuk kandang ayam 1 kg. Parameter yang diukur adalah waktu tumbuh umbi, jumlah anakan, jumlah umbi, berat basah umbi (g), diameter umbi (cm), dan berat kerinng umbi (g). Data hasil pengamatan dianalisis dengan menggunakan analysis of varians (ANOVA 5%) dan dilanjutkan dengan uji DMRT pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian pupuk  kandang  berpengaruh  nyata terhadarap waktu tumbuh umbi, berat basah umbi, diameter umbi dan berat kering umbi bawang merah. Namun, pemberian pupuk kandang berpengaruh tidak nyata terhadap jumlah anakan dan jumlah umbi bawang merah.

 

Kata  Kunci: Pupuk Kandang Sapi, Pupuk Kandang Ayam, Varietas  Tajuk

Full Text:

PDF

References


Asri, B., Arman, R., & Riska, R. (2019). Respon Pertumbuhan Dan Produksi Varietas Bawang Merah (Allium Cepa L.) Terhadap Pemberian Pupuk Kandang. Jurnal Agrominansia, 4(2), 167–175.

Atmaja, I. S. W., Subkhi, M., & Jaenudin, A. (2021). Keragaan Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium Ascalonicum L.) dengan Pengaturan Pupuk Kandang. Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(1), 240. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v6i1.2093

Baka, Y. N., Tematan, Y. B., & Bunga, Y. N. (2020). Pengaruh Pemberian Mulsa Jerami Padi dan Pupuk Kandang Ayam terhadap Produksi Bawang Merah (Allium cepa L. var. Ascalonicum). Spizaetus: Jurnal Biologi Dan Pendidikan Biologi, 1(2). https://doi.org/10.55241/spibio.v1i2.10

Evarista, Julianus, J., & Almaria, H. (2020). Pengaruh Pemberian Pupuk Kandang Ayam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bayam Hijau (Amaranthus Hybridus L.). Jurnal Gema Wiralodra, 11(2). https://doi.org/https://doi.org/10.3194 3/gemawiralodra.v11i2.170

Fadlilah, I., Moeljani, I. R., & Suhardjono, H. (2022). Pengaruh Zat Pengatur Tumbuh dan Lama Perendaman Terhadap Pertumbuhan dan Pembungaan Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.). Plumula: Berkala Jurnal Ilmiah Agroteknologi, 10(2), 111–122. https:// doi.org/https://doi.org/10.33005/plumu la.v10i2.96

Fathurrohman, A., Muh, A. H. S., & Moh, A. A. (2015). Persepsi Peternak Sapi dalam Pemanfaatan Kotoran Sapi menjadi Bio- gas di Desa Sekarmojo Purwosari Pasuruan. Jurnal Ilmu - Ilmu Peternakan, 25(2), 36–42. https://doi.org/https://Doi.org/10.21776/ub.jiip.2015.025.02.05

Ginting, W. D. B., & Tyasmoro, S. Y. (2017). Pengaruh PGPR (Plant Growth Promoting Rhizobacteria) dan Pupuk Organik Kotoran Kambing Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Varietas Bauji. Jurnal Produksi Tanaman, 5(12), 2062–2069.

Husain, I., Rahim, Y., & Yusuf, Y. A. (2024). Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Varietas Tajuk Pada Berbagai Dosis dan Konsentrasi Kasgot Black SoldierFly dan PGPR Akar Bambu. Jurnal Penelitian Pertanian Terapan, 24(1), 28–38.

Kima, R. M., Nurmas, A., & Subair, I. (2022). Pengaruh Pemberian Dosis Pupuk Kandang Sapi Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Lokal Buton Menggunakan Mulsa Plastik. Jurnal Agroteknos, 12(2), 68–78.

Kurnianingsih, A., Susilawati, & Sefrila, M. (2018). Karakter Pertumbuhan Tanaman Bawang Merah Pada Berbagai Kombinasi Media Tanam. J. Hort. Indonesia, 9(3), 167–173.

Kurniasih, E., Manurung, A. N. H., Ramdan, E. P., & Asnur, P. (2022). Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Bawang Merah (Allium cepa L) Pada Kombinasi Media Tanam Yang Berbeda. Jurnal Pertanian Persisi, 6(2), 122–131. https://doi.org/https://doi.org/10.35760/jpp.2022.v6i2.6885

Mustoyo, Simanjuntak, B. H., & Suprihati. (2013). Pengaruh Dosis Pupuk Kandang Terhadap Stabilitas Agregat Tanah Pada System Pertanian Organik. Jurnal Ilmu Pertanian, 25(1), 51–57. https://doi.org/ https://doi.org/10.24246/agric.2013.v25.i1.p51-57

Rahmah, A., & Sipayung, R. (2013). Pertumbuhan dan Produksi bawang merah dengan pemberian pupuk kandang ayam dan EM. Jurnal Agrpekoteknologi, 1(4), 953–963. https://doi.org/10.32734/jaet.v1i4.4353

Sakti, T. I., & Sugito, Y. (2018). Pengaruh Dosis Pupuk Kandang Sapi dan Jarak Tanam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.). Journal of Agricultural Science, 3(2), 124–132.

Sejati, H. K., Murti, A., & Tujiyanta. (2017). Pengaruh Macam Pupuk Kandang dan Konsentrasi Pseudomonas Fluorescens pada Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Varietas Crok Kuning. Jurnal Ilmu Pertanian Tropika Dan Subtropika, 2(2), 55–59.

Sondari, N., Parlinah, L., & Purnama, I. (2021). Pengaruh Perbandingan Media Tanam Pupuk Kotoran Ternak Sapi Dan Tanah Terhadap Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Varietas Bima Brebes. Jurnal Agrotek Indonesia, 6(1), 19-27.https://doi.org/https://doi.org/10.3366 1/jai.v6i1.5236

Sumarni, N., Rosliana, R., & Suwandi. (2013). Optimasi Jarak Tanam dan Dosis Pupuk NPK Untuk Produksi Bawang Merah Dari Benih Umbi Mini di Dataran Tinggi. Jurnal Hortikultura, 22(2), 147–154. https://doi.org/10.21082/jhort.v22n2.20 12.p148-155

Susikawati, D., Yelni, G., & Setiono, S. (2018). Respon Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Dengan Pemberian Pupuk Kandang Ayam Di Ultisol. Jurnal Sains Agro, 3(2), 1–9. https://doi.org/https://doi.org/10.3635 5/jsa.v3i2.204

Wahyuningsih, E., Herlina, N., & Tyasmoro, S.Y. (2017). Pengaruh pemberian PGPR (Plant Growth Promoting Rizhobacteria) dan Pupuk Kotoran Kelinci Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.). Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya, 5.

Widarti, N. B., Kasran, F. R., & Sarwono, E. (2015). Pengaruh Ukuran Bahan Terhadap Kompos Pada Pemanfaatan Tandan Kosong Kelapa Sawit. Jurnal Teknik Lingkungan, 1(1), 1–7.




DOI: https://doi.org/10.56722/jlpt.v3i1.25844

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


Karya ini dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License .
slot online slot gacor slot