Sosialiasasi Guna Meningkatkan Pengetahuan Tentang Penyakit Diabetes Melitus pada Siswa SMPN 1 Tulungagung Jawa Timur
Abstract
Diabetes melitus (DM) merupakan salah satu penyakit tidak menular yang menjadi masalah kesehatan global dengan prevalensi yang terus meningkat. Penyakit ini dapat menyebabkan komplikasi serius jika tidak ditangani dengan baik, sehingga diperlukan upaya pencegahan dan pengelolaan yang tepat. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan penyuluhan kepada masyarakat mengenai diabetes melitus, termasuk penyebab, gejala, pencegahan, dan pengelolaan penyakit ini. Metode kegiatan ini yaitu dengan penyampaian materi/ceramah, leaflet sebagai medianya dan diskusi tanya jawab dengan sasaran yaitu SMPN 1 Tulungagung. Serta memberikan pretest dan posttest yang diolah dengan deskriptif kuantitatif serta analisa data dilakukan dengan mencari nilai rata-rata pada data pre-test dan post-test. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan siswa siswi mengenai diabetes melitus, termasuk pentingnya gaya hidup sehat, deteksi dini, serta pengelolaan kadar gula darah yang optimal. Sebagian besar peserta menunjukkan minat untuk menerapkan informasi yang diperoleh dalam kehidupan sehari-hari. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya pencegahan dan pengelolaan diabetes melitus, serta mendorong perubahan perilaku yang lebih sehat untuk menurunkan prevalensi diabetes di masyarakat.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
(1). Rindu, Yeni R, Anggun R, Ambarwati P, Romadloniyah AR, Diponegoro APDR, et al. Pengabdian Kepada Masyarakat " Peningkatan Pengetahuan Tentang Penyakit Diabetes Melitus pada Siswa SMA Kartika VIII-1 Jakarta ". JPMSK. 2024;03(03):286–97.
(2). Azhari R, Septimar ZM. Hubungan Aktivitas Fisik Dengan Kadar Glukosa Darah Pada Penyandang Diabetes Melitus Tipe 2 Di Wilayah Perumahan Bugel Mas Indah Rw 009 Relationship Between Physical Activity and Blood Glucose Levels In Type 2 Diabetes Mellitus In Bugel Housing Area, Mas . Nusant Hasana J. 2022;2(7):Page.
(3). Nurhayati I, Sukmaningtyas RD, Zakiya N, Handayani F, Dewi V. Pengabdian Masyarakat Pendidikan Kesehatan Tentang Penyakit Diabetes Melitus dalam Upaya Pencegahan Diabetes Melitus pada Masyarakat di Dukuh Gunung Pucangan, Kartasura, Sukoharjo. Pros Semin Nas Pengabdi Kpd Masy Peduli Masy [Internet]. 2023;3(2):107–12. Available from: http://jurnal.globalhealthsciencegroup.com/index.php/PSNPKM
(4). Sari PL, Abbas A, Jayanti KD. Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Diabetes Mellitus Pada Wanita di Desa Jajar Kabupaten Kediri Factors Associated with the Incidence of Diabetes Mellitus in Women in Jajar Village , Kediri Regency. 2024;3(2).
(5). Jatim DK. Angka Diabetes Mellitus di Jawa Timur Tahun 2023. 2023;
(6). Singh A, Destra E, Kurniawan J, Suros AS, Febriastuti A, Sitorus RAH. Kegiatan Deteksi Dini Penyakit Diabetes Mellitus Tipe 2 melalui Pemeriksaan Gula Darah Sewaktu pada Kelompok Usia Produktif. J Pengabdi Masy. 2024;3(1):207–13. https://doi.org/10.30640/abdimas45.v3i1.2986
(7). Priyanto P, Yulianingsih N, Asyari. H. Hubungan Pengetahuan Tentang Diabetes Mellitus Dengan Kepatuhan Menjalani Pengobatan Pada Pasien Diabetes Mellitus Di Kecamatan Kertasemaya Tahun 2021. J Pengabdi Ilmu Kesehat. 2022;2(1):17–24. https://doi.org/10.55606/jpikes.v2i1.337
(8). Kabosu RAS, Adu AA, Hinga IAT. Faktor Risiko Kejadian Diabetes Melitus Tipe Dua di RS Bhayangkara Kota Kupang. Timorese J Public Heal. 2019;1(1):11–20. https://doi.org/10.35508/tjph.v1i1.2122
(9). Widiyanto A, Wahyu AS, Mubarok AS, Anshori ML, Mukhofi L, Pradana KA, et al. Pengabdian Masyarakat Pendidikan Kesehatan Tentang Manfaat Senam Diabetes Pada Lansia Di Desa Garangan, Wonosamodro, Boyolali. Bul Abdi Masy. 2022;2(2):44–8. https://doi.org/10.47686/bam.v2i2.439
(10). Hikmatul N, Harmiardillah S, Puspita T. Lima Pilar Diabetes Mellitus. Rizmedia Pustaka Indonesia; 2022.
(11). Suprapto S, Trimaya Cahya Mulat, Yuriatson Yuriatson. Kompetensi Kader Posyandu Lansia melalui Pelatihan dan Pendampingan. Abdimas Polsaka. 2022;1(2):39–44. https://doi.org/10.35816/abdimaspolsaka.v1i2.15
(12). Alhidayati A, Rasyid Z, Syukaisih S, Gloria CV, Tini T. Pengabdian Masyarakat Melalui Penyuluhan Kesehatan dan Senam Diabetes Melitus Pada Komunitas DM Di RS. Prof. Dr. Tabrani Kota Pekanbaru. ARSY J Apl Ris Kpd Masy. 2021;1(2):142–8. https://doi.org/10.55583/arsy.v1i2.90
(13). Nur Syamsi Norma Lalla. Layanan Home Care sebagai Upaya Peningkatan Derajat Kesehatan. Abdimas Polsaka. 2022;1(2):45–9. https://doi.org/10.35816/abdimaspolsaka.v1i2.16
(14). Shao Y. Bibliometric Study of Trends in the Diabetic Nephropathy Research Space from 2016 to 2020. Oxid Med Cell Longev. 2022;2022. https://doi.org/10.1155/2022/8050137
(15). Prasanti D, Fuady I. Penyuluhan Program Literasi Informasi Kesehatan dalam Meningkatkan Kualitas Sanitasi bagi Masyarakat di Kaki Gunung Burangrang Kab. Bandung Barat. Jppm J Pengabdi Dan Pemberdaya Masy. 2017;1(2):129. https://doi.org/10.30595/jppm.v1i2.1705
DOI: https://doi.org/10.37905/phar.soc.v4i1.31087
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
VISITOR