STIGMA AGAINST PLWHA IN WEST SUMATRA

Aris Tristanto, Afrizal Afrizal, Sri Setiawati, Mery Ramadani

Abstract


Abstrak

Sumatera Barat merupakan provinsi ketiga dengan kasus stigma tertinggi  terhadap ODHA pada tahun 2019. Kebaruan dalam penelitian ini adalah Stigma Terhadap ODHA Di Sumatera Barat. Menindaklanjuti data tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran stigma terhadap ODHA di Sumatera Barat pada tahun 2020 hingga 2021. Peneliti menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan melalui teknik wawancara dalam jaringan. Cara menentukan informan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan teknik pengambilan dengan cara snowball sampling. Penelitian ini menggunakan tiga pemeriksaan keabsahan data yaitu kredibilitas, ketergantungan,, dan kepastian. Hasil penelitian diketahui bahwa tahun 2020 ada satu penyebaran informasi status HIV salah seorang ODHA dari perawat kepada salah satu teman ODHA. Meskipun hanya satu kasus secara umum menurut LSM yang mendampingi ODHA, stigma kepada ODHA di tahun 2020 berkutat pada stigma dari masyarakat bahwa Coronavirus disease 2019 (COVID-19) sama dengan HIV.  Berdasarkan catatan kasus yang dimiliki oleh LSM yang mendampingi ODHA, diketahui bahwa pada tahun 2021 terdapat empat kasus yang tergolong kepada stigma terhadap ODHA di Sumatera Barat. Terkait dengan hasil temuan kasus selama tahun 2020 sampai 2021 maka kelima kasus stigma tersebut mengarah pada stigma instrumental AIDS, yaitu refleksi ketakutan dan keprihatinan atas hal-hal yang berhubungan dengan penyakit mematikan dan menular.

Kata kunci: Stigma; Masyarakat; ODHA. 

 

Abstract

West Sumatra is the third province with the highest cases of stigma against PLWHA in 2019. The novelty in this study is the Stigma Against PLHIV in West Sumatra. Following up on these data, this aims to find out how the description of research on PLWHA in West Sumatra from 2020 to 2021. Researchers used a descriptive approach. Data collection in this study was carried out through online interview techniques. The way to determine informants in this research is to use a sampling technique by means of snowball sampling. This study uses three checks of the validity of the data, namely dependability, dependence, and certainty. Based on the research, it is known that in 2020 there was a dissemination of information on the HIV status of an PLWHA from a nurse to a friend of PLWHA. Although there is only one case in general, according to the NGO that accompanies PLWHA, the stigma against PLWHA in 2020 revolves around the stigma from the community that Coronavirus disease 2019 (COVID-19) is the same as HIV. Based on case records owned by NGOs that accompany PLWHA, it is known that in 2021 there will be four cases classified as stigmatized against PLWHA in West Sumatra. Related to the findings of cases during 2020 to 2021, the five stigmatized cases lead to the instrumental stigma of AIDS, which is a reflection of fear over things related to deadly and infectious diseases.

Keywords: Stigma; Public; PLWHA


Keywords


Stigma; Public; PLWHA

Full Text:

PDF

References


Tristanto A, Marbun J, Ismudiyati YS. Penguatan Kelompok Bantu Diri Anak Jalanan Korban Penyalahguna Napza Di Kelurahan Setiamanah Kecamatan Cimahi Tengah Kota Cimahi. J Ilm Rehabil Sos. 2019;1(2).

Utami S. HIV/AIDS dalam Sustainable Development Goals (SDGs): Insiden, Permasalahan, dan Upaya Ketercapaian di Indonesia. Wirjaya A, editor. Peran Matematika, Sains, dan Teknologi dalam Mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/SDGs. Jakarta: Lembaga Bantuan Hukum Masyarakat; 2018. 5–9 p.

Irwan I, S.Lalu N. Pemberdayaan Masyarakat melalui pembentukan kelompok Warga Perduli Aids (WPA) Berbasis kearifan local. JPKM J Pengabdi Kesehat Masy [Internet]. 2020 Nov 12;1(1):24–32. Available from: http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jpkm/article/view/7286

Raka T. Disinformasi Yang Menjadi Diskriminasi Permasalah HIV Di Indonesia. Wirjaya A, editor. Jakarta: Lembaga Bantuan Hukum Masyarakat; 2020. 6–10 p.

Sovia S, Suharti Suharti DD. Efektifitas Penggunaan Media Animasi Untuk Meningkatkan Pengetahuan Tentang HIV/AIDS. Jambura J Heal Sci Res [Internet]. 2019;1(2):37–46. Available from: https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjhsr/issue/view/207

Tristanto A, Setiawati S, Ramadani M, Afrizal. Narrative of HIV Stigma in West Sumatra. 2022;

Herek GM, Capitanio JP, Widaman KF. HIV-related stigma and knowledge in the United States: prevalence and trends, 1991–1999. Am J Public Health. 2002;92(3):371–7.

Snyder M, Omoto AM, Crain AL. Punished for their good deeds: Stigmatization of AIDS volunteers. Am Behav Sci. 1999;42(7):1175–92.

Herek GM, Mitnic L. AIDS and Stigma: A Conceptual Framework and Research Agenda. Amerika; 1998.

Herek GM, Capitanio JP. AIDS stigma and sexual prejudice. Am Behav Sci. 1999;42(7):1130–47.

Tristanto A, Setiawati S. Gender Inequality Contributes to Women ’ s Vulnerability to HIV During the Covid-19 Pandemic. In: Proceedings of the 1st International Conference on Gender, Culture and Society, ICGCS 2021, 30-31 August 2021, Padang, Indonesia. Padang; 2022.

Tristanto A, Setiawati S, Ramadani M, Afrizal. Stigma yang Dirasakan ODHA di Sumatera Barat. J Noken Ilmu-Ilmu Sos. 2022;7(2):138–52.

Kementerian Kesehatan RI. Laporan Nasional Riskesdas 2018. Jakarta; 2019.

Tristanto A, Afrizal, Setiawati S, Ramadani M. Tinjuan Literatur: Stigma Masyarakat dan Stigma Pada Diri Sendiri terkait HIV dan AIDS. Media Publ Promosi Kesehat Indones. 2022;5.

UNAIDS. Global partnership for action to eliminate all forms of HIV-related stigma and discrimination. 2018;20.

Tristanto A, Luhpuri D, Irianti D. Stigma Masyarakat Yang Dirasakan ODHA Dalam Kehidupan Bermasyarakat Di Kota Padang. J Pusdiklat Kesos. 2020;15.

Liestyo P. Waspada! Ini 5 Penyakit yang Belum Ditemukan Obatnya, Ada HIV-AIDS dan Kanker. Tribunnews. 2021;

Irwan. Model Of Local Wisdom Based-Community Empowerment To Control HIV/AIDS. Gorontalo J Heal Sci Community [Internet]. 2020;4(1):51–8. Available from: https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/gojhes/article/view/5377

Aprilia LN. AIDS Penyakit Mematikan. Kompasiana. 2020;

Tristanto A, Maizuar A. Strategi Perubahan Perilaku Masyarakat pada Masa Pandemi COVID-19 Melalui Bidang Penyiaran. J Stud Inov. 2022;2(1):26–32.

Cohen BC. The Press and Foreign Policy. Institute of Governmental Studies University of California, Berkeley, Reprinted 1993. Princeton/New Jersey University Press; 1963.




DOI: https://doi.org/10.35971/jjhsr.v4i3.14037

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons Licence
 

 

Jambura Journal of Health Sciences and Research is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

</p