STRATEGI IMPLEMENTASI PROGRAM K3 DALAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA BAGIAN PRODUKSI MENGGUNAKAN: METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS

Dian Pratiwi, Tatan Sukwika, Ninin Gusdini

Abstract


Kurangnya keterlibatan karyawan dalam pengambilan keputusan terkait K3 menjadi penyebab kecatatan kecelakaan dan cedera yang masih tinggi. Kondisi tersebut diperparah dengan kompetensi dalam melaksanakan program K3 masih terbatas dan ketidakpastian dampak program K3 terhadap produktivitas karyawan. Permasalahan penelitian menyoroti laporan kejadian kecelakaan kerja pada bagian produksi sehingga mendorong pengelola Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) untuk meningkatkan implementasi program K3 pada bagian produksi bidang Health and Safety Environment (HSE) Inspection, HSE Meeting, HSE Training, dan HSE Promotion. Kebaruan penelitian ini menyusun strategi kegiatan K3 melalui promosi safety dan budaya K3 di tempat kerja. Tujuan penelitian yaitu menentukan prioritas strategi meningkatkan produktivitas karyawan dibidang produksi berdasarkan alternatif program K3. Metode penelitian menggunakan Analytical Hierarchy Process (AHP) dengan skala Consistency Index dibawah 10%. Hasil menunjukkan bahwa kriteria terbanyak bagi responden terhadap Strategi Penerapan Program adalah kriteria untuk mendorong promosi K3 sebesar 33,55%, kemudian kriteria peningkatan produktivitas sebesar 33,45% dan untuk kriteria peningkatan program K3 sebesar 33%. Urutan prioritasnya sebagai berikut partisipasi pertama dalam pengenalan sistem manajemen K3 sebesar 21,1%, safety games sebesar 20,3%, sosialisasi pelatihan dan pendampingan pemberian informasi sebesar 20,2%, pemberian informasi sebesar 19,9% dan terakhir Pemeriksaan Kesehatan rutin sebesar 18,5%. Kesimpulan dari analisis tersebut adalah prioritas utama untuk meningkatkan K3 adalah mendorong promosi K3, peningkatan produktivitas, dan peningkatan program K3.


Keywords


Analytical Hierarchy Process; Program K3; Produktivitas Karyawan

Full Text:

PDF

References


Madefri R, Sukwika T. Kajian Kompetensi Ahli K3 Terhadap Kinerja SMK3 pada PLTGU POMU Priuk. J Migasian [Internet]. 2021 Dec 31;5(2). Available from: https://ojs.akamigasbalongan.ac.id/index.php/jurnal-migasian/article/view/160

Sukwika T, Sutrisno G. Kepemimpinan Keselamatan, Komitmen Ahli K3, Akuntabilitas Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Keselamatan. J Ecodemica J Ekon Manaj dan Bisnis [Internet]. 2021 Sep 1;5(2):164–74. Available from: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ecodemica/article/view/10960

Yusfik Y, Achirman A. Evaluation Of The Implementation Of Quality Improvement And Patient Safety Based On The 2012 Version Of The Accreditation Assessment In The Inpatient Room Of Awal Bros Hospital Tangerang Banten. J Heal Sci Gorontalo J Heal Sci Community [Internet]. 2022 Aug 1;6(3):222–31. Available from: https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/gojhes/article/view/14417

Atmaja AS, Sugiarto S, Sukwika T. Manajemen Risiko Keselamatan dan Lingkungan pada Bendungan Ir. H. Djuanda Jatiluhur Jawa Barat dengan Pendekatan Event Tree Analysis. Borneo Eng J Tek Sipil [Internet]. 2023 Apr 30;7(1):101–10. Available from: http://jurnal.borneo.ac.id/index.php/borneoengineering/article/view/3479

Baka KS, Sukwika T, Maharani MDD. Analisis pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Virtue Dragon Nickel Industry Konawe. Syntax Lit J Ilm Indones. 2022;7(11).

Sukwika T, Harjanto R. Ergonomic risk level of fitting production department workers in the plastic pipe manufacturing industry. J Eng Manag Inf Technol. 2024;02(03):101–12.

Amirudin A, Sukwika T, Ramli S. Analysis of Performance and Safety Risks in the Nickel Mining Sector. Indones J Glob Heal Res. 2024;6(2):723–34.

Purba SU, Sukwika T. Pengaruh Program Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Produktivitas Kerja pada Divisi Proyek. J Appl Manag Res [Internet]. 2021 May 28;1(1):65–77. Available from: http://jurnal.usahid.ac.id/index.php/jamr/article/view/260

Yuvendra I, Sukwika T, Ramli S. Occupational Risks of Firefighters in Jakarta: Job Safety Analysis Approach. Int J Innov Eng [Internet]. 2022 Sep 12;2(4):60–5. Available from: https://ijie.ir/index.php/ijie/article/view/89

Sukwika T, Kartikasari SE. Disiplin K3 melalui pemakaian alat pelindung diri (APD) di laboratorium kimia PT Sucofindo. VISIKES J Kesehat Masy [Internet]. 2021 May 17;20(1). Available from: http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/visikes/article/view/4173

Susanto AT, Maharani MDD, Sukwika T. Evaluasi Penerapan Program “Peka Perisai” (Studi Kasus Bagian Pemboran Dan WOWS PT. Pertamina EP Asset V). J Migasian. 2021;5(2):21–33.

Shadiq J, Sukwika T, Basriman I. Strategi Penerapan Keselamatan Kesehatan Kerja Pada Cabang Perusahaan Pergudangan: Menggunakan Metode Analisis SWOT dan AHP. Jambura J Heal Sci Res [Internet]. 2023 Jul 25;5(3):899–909. Available from: https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjhsr/article/view/20176

Suharyanto D, Basriman I, Sukwika T. Analisa kebijakan mitigasi dampak dan strategi penurunan gas rumah kaca di PT XYZ menggunakan metode analytic hierarchy process (AHP). EKOLOGIA [Internet]. 2022 Oct 31;22(2):83–93. Available from: https://journal.unpak.ac.id/index.php/ekologia/article/view/6214

Sukwika T, Sulistyadi Y, B Sukamdani N. Determination of Policy Development Priorities in Integrated Waste Management Site at Bantargebang Bekasi. KnE Soc Sci [Internet]. 2023 Aug 4; Available from: https://knepublishing.com/index.php/KnE-Social/article/view/13833

Koulinas GK, Marhavilas PK, Demesouka OE, Vavatsikos AP, Koulouriotis DE. Risk analysis and assessment in the worksites using the fuzzy-analytical hierarchy process and a quantitative technique – A case study for the Greek construction sector. Saf Sci [Internet]. 2019 Feb;112:96–104. Available from: https://linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S0925753517318106

Ahadian ER, Rumaru SQ, Darwis M, Tuhuteru E. Constraints of The Implementation of Occupational Health and Safety Management System (OHSMS) in Construction Projects in Ternate City. Wahab IHA, Mardian R, Bayuseno AP, editors. E3S Web Conf [Internet]. 2021 Dec 6;328:10008. Available from: https://www.e3s-conferences.org/10.1051/e3sconf/202132810008

Apriyanti T, Sukwika T, Prinajati PD. Implementation of Occupational Safety and Health Management System as an Effort to Prevent Occupational Accidents in the Food Industry. J Appl Manag Res. 2023;3(2).

Indrawan Surya. Penerapan Penentuan Prioritas Strategi Penerapan K3 Dengan Pendekatan Analytical Hierarchy Process. J ARTI Apl Ranc Tek Ind. 2023;18(1):91–6.




DOI: https://doi.org/10.35971/jjhsr.v6i2.24651

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons Licence
 

 

Jambura Journal of Health Sciences and Research is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

</p