Pelaksanaan Budaya Dikili Maulidan bagi Masyarakat Desa Bongo Kecamatan Batudaa Pantai Kabupaten Gorontalo

Virawati Parman, Moh. Karmin Baruadi, Dakia DjoU

Abstract


Pelaksanaan budaya dikili maulidan di Desa Bongo Kecamatan Batudaa Pantai, sudah menjadi tradisi oleh masyarakat Gorontalo untuk memperingati kelahiran nabi besar Muhammad SAW. waktu pelaksanaan dikili maulidan dilaksanakan pada malam hari dengan memakan aktu sekitar 16 atau 17 jam para pezikir terdiri dari laki-laki dan perempuan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan jenis penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, teknik wawancara, teknik dokementasi, teknik analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penelitian ini terdapat nilai-nilai yang mengandung religius, terutama tentang pelaksanaan budaya dikili maulidan yang ada di Desa Bongo.

Keywords


Kata Kunci : Budaya, Dikili Maulidan, di desa Bongo

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.37905/jjll.v4i2.23781

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Diterbitkan oleh:
  • Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia
  • Fakultas Sastra dan Budaya
  • Universitas Negeri Gorontalo
  • http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjll/