Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society merupakan Jurnal yang dirilis oleh Jurusan Farmasi, Fakultas Olahraga dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pengembangan Jurnal ini bekerja sama dengan Organisasi Profesi Ikatan Apoteker Indonesia Provinsi Gorontalo Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society menerima publikasi dari dosen, mahasiswa dan semua kalangan yang terkait dengan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang kefarmasian dan bidang-bidang ilmu lainnya. Jurnal ini telah memiliki nomor e-ISSN 2829-5064 dan tentunya dengan kehadiran jurnal ini dapat membantu dalam menyebarluaskan ide-ide, kegiatan pengabdian, dan hasil penelitian yang dapat diterapkan untuk menangani permasalahan ataupun problematika yang ada di masyrakat. |
Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society berfokus pada :
Template Jurnal dapat di akses dengan klik disini Setelah melakukan submit di jurnal ini, diharapkan untuk dapat menginformasikan pada admin jurnal dibawah ini |
|
Kontak :
Department of Pharmacy, Gorontalo State University
Jl. Jenderal Sudirman No.6, Kota Gorontalo, Provinsi Gorontalo 96128, Indonesia
Email: pharmsociety@ung.ac.id
+62-815-47458537 (Call/SMS/WA)
+62-822-92479459(Call/SMS/WA)
VISITOR:
Vol 3, No 3 (2024)
Volume 3, Nomor 3, Tahun 2024
Table of Contents
Articles
Peningkatan Kesadaran Tentang Side Effect Of Herbal Medicine Pada Masyarakat Di Kelurahan Hutuo Kabupaten Gorontalo
DOI : 10.37905/phar.soc.v3i3.27587 | Abstract views : 58 times
Teti Sutriyati Tuloli,
Universitas Negeri Gorontalo,
Indonesia
Nurain Thomas, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia Multiani S Latif, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia Zulfiayu Zulfiayu, Poltekkes Kemenkes Gorontalo, Indonesia |
69-76
|
Inovasi Pembuatan Produk Kesehatan Berbasis Jagung Sebagai Komoditas Lokal Dalam Upaya Peningkatan Derajat Kesehatan Dan Kesejahteraan Masyarakat Desa Motolohu Kecamatan Randangan Pohuwato
DOI : 10.37905/phar.soc.v3i3.27353 | Abstract views : 61 times
Hamsidar Hasan,
Universitas Negeri Gorontalo,
Indonesia
Madania Madania, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia Nur Ain Thomas, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia Mohamad Aprianto Paneo, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia |
77-81
|
Edukasi Pemanfaatan Limbah Bonggol Jagung Sebagai Makanan Bergizi Bagi Anak Di Desa Lemito Utara
DOI : 10.37905/phar.soc.v3i3.27552 | Abstract views : 57 times
Lia Amalia,
Universitas Negeri Gorontalo,
Indonesia
Dizky Ramadani Putri Papeo, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia |
82-86
|
Penerapan Model Intervensi Ezikrep (Edukasi Gizi Dan Kesehatan Reproduksi) Bagi Ibu Hamil Melalui Pendekatan Psikoemosional Sebagai Upaya Pencegahan Balita Stunting di Desa Persatuan Kecamatan Popayato Barat Kabupaten Pohuwato
DOI : 10.37905/phar.soc.v3i3.27372 | Abstract views : 44 times
Widy Susanti Abdulkadir,
Universitas Negeri Gorontalo,
Indonesia
Ibrahim Suleman, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia |
87-94
|
Desa Bebas Stunting: Inovasi Pengentasan Stunting di Desa Dudewulo, Kecamatan Popayato Barat Kabupaten Pohuwato
DOI : 10.37905/phar.soc.v3i3.27449 | Abstract views : 29 times
Ibrahim Suleman,
Universitas Negeri Gorontalo,
Indonesia
Zainuddin Zainuddin, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia Mihrawaty S Antu, Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia |
95-103
|