MENONTON STAND UP COMEDY: PENGARUHNYA TERHADAP PENURUNAN STRES ATLET BOLA VOLI UNTAD

Muhammad Ismail, Kamarudin Kamarudin, Nyoman Sukrawan

Abstract


Berdasarkan hasil pengamatan pada tim Bola voli UNTAD, ditemukan realita bahwa tim tersebut masih terdapat beberapa atlet yang terlihat mengalami gejala stres. Stand up comedy, sebagai sebuah seni yang menghasilkan humor, perasaan senang, dan tertawa, diduga dapat mereduksi stres tersebut. Peneltian ini bertujuan untuk mencari tahu apakah dengan menonton stand up comedy dapat berpengaruh terhadap penurunan stres atlet Bola voli UNTAD. Penelitian ini dilaksanakan dengan mempergunakan desainriset pre-experimental.Instrumen penelitian yang dipergunakan pada penelitian ini meliputi angket tingkat stres. Populasi pada penelitian ini yaitu keseluruhan atlet Bola voli UNTAD yang sedang aktif berlatih, berjumlah 15 orang. Jumlah sampel yang digunakan sama dengan jumlah populasinya, yaitu 15 orang. Sampel ditentukan dengan menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik yang dipakai dalam menganalisis data yaitu analisis Wilcoxon Signed Ranks Test.Hasil penelitian yang telah dilakukan, terungkap bahwa ada pengaruhmenonton stand up comedy terhadap penurunan stres atlet Bola voli UNTAD. Hal ini dibuktikan melalui hasil analisis dengan menggunakan analisis Wilcoxon Signed Ranks Test yang memperlihatkan nilai signifikan. Harapannya, hasil penelitian dapat menjadi informasi masukan untuk pelatih dalam mengembangkan program latihan mental, terkhusus aspek penurunan stres atlet.


Keywords


stand up comedy; stres; atlet

Full Text:

PDF

References


Alfiani, V. (2014). Pengaruh Humor terhadap Stres pada Mahasiswa Tingkat Akhir yang Mengerjakan Skripsi di Universitas Brawijaya Malang [Universitas Brawijaya]. http://repository.ub.ac.id/id/eprint/121052/

Duhe, E. D. P. (2020). Latihan Fisik untuk Kekuatan dan Daya Tahan Olahraga Voli. Jambura Journal of Sports Coaching, 2(1), 18–25.

Fala, M., Sunarti, E., & Herawati, T. (2020). Sumber Stres, Strategi Koping, Gejala Stres, dan Kepuasan Perkawinan pada Istri Bekerja. Jurnal Ilmu Keluarga Dan Konsumen, 13(1), 25–37.

Gazali, N., Sari, M., Daharis, Makorohim, M. F., Yulianti, M., Saputro, D. P., Sofyan, D., Mela, A., Ridwan, M., Setiawan, E., Mashud, Gani, R. A., & Yulingga, N. H. (2022). Metodologi Penelitian Olahraga. Media Sains Indonesia.

Haruyama, S. (2015). The Miracle of Endorphin. Penerbit Qanita.

Hidayati, L. N., & Harsono, M. (2021). Tinjauan Literatur Mengenai Stres dalam Organisasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 18(1), 20–30.

Iskandar, H., Ismail, M., Usbah, M., & Adhan, M. (2023). Pengaruh Religiusitas dan Keterampilan Sosial Terhadap Kecemasan Bertanding. Musamus Journal of Physical Education and Sport (MJPES), 5(2), 209–221.

Ismail, M., & Tunggul, E. (2020). Pengaruh Latihan Bench Step terhadap Kemampuan Smash Semi dalam Permainan Bola voli pada Club HMBS. Tadulako Journal Sport Sciences and Physical Education, 8(1), 131–136.

Jannah, M. (2022). Hormon Pengatur Mood. C.V Media Edukasi Creative.

Kaur, N. (2018). Stress Management in Sports. International Journal of Science and Research, 7(12), 1263–1264.

Kristianto, M. P. (2020). Hubungan antara Kebahagiaan (Happiness) dengan Stres Kerja pada Pengemudi Ojek Online di Surabaya. Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya.

Mahfud, R. M., Anwar, K., & Hidayatullah, F. (2023). Latihan Bola Gantung terhadap Ketepatan Smash pada Ekstrakurikuler Bola voli. Jambura Journal of Sports Coaching, 5(2), 142–148.

Nisa, K., & Jannah, M. (2021). Pengaruh Kepercayaan Diri terhadap Ketangguhan Mental Atlet Bela Diri. Character: Jurnal Penelitian Psikologi, 8(3), 36–45.

Nurwela, T. S., Mahajudin, M. S., & Adiningsih, S. (2015). Efektivitas Terapi Tertawa untuk Menurunkan Tingkat Depresi pada Lanjut Usia. Jurnal Ilmiah Kedokteran, 4(1), 62–76.

Papana, R. (2016). Buku Besar: Stand Up Comedy Indonesia. PT Elex Media Komputindo.

PETSHOPBOX Studio. (2013). Seri Biologi Organ Tubuh Manusia—Otak dan Syaraf. Elex Media Komputindo.

Ruslan. (2014). Meningkatkan Kondisi Fisik Atlet Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP) di Provinsi Kalimantan Timur. Jurnal ILARA, 1(2), 45–56.

Singh, R. (2017). Stress Role in Sports Performance of Athlete’s. International Journal of Physical Education, Sports and Health, 4(3), 278–280.

Sukadiyanto. (2010). Stress dan Cara Menguranginya. Cakrawala Pendidikan, XXIX(1), 55–66.

Sukoco, A. S. P. (2014). Hubungan Sense of Humor Dengan Stres pada Mahasiswa Baru Fakultas Psikologi. Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya, 3(1), 1–10.

Syadiyah, R. K., Astuti, R. H. Y., & Aprilliani, F. (2021). Psikologi Positif Melalui Humor dalam Menumbuhkan Kesehatan Mental. Nosipakabelo: Jurnal Bimbingan Konseling, 2(2), 68–78.

Tangkudung, J. (2018). Sport Psychometrics: Dasar-dasar dan Instrumen Psikometri. Rajawali Pers.

Wijayanti, I. A., & Hartini, N. (2021). Korelasi antara Religiusitas dengan Kecemasan Bertanding pada Atlet Taekwondo. INSAN Jurnal Psikologi Dan Kesehatan Mental, 6(1), 1–9.




DOI: https://doi.org/10.37311/jjsc.v6i1.23130

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jambura Journal Sports Coaching (p-ISSN: 2654-3435 | e-ISSN: 2656-0437) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics

View My Stats

 

Jambura Journal of Sports Coaching has been indexed by:

-------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -----------------------------

       

-------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -----------------------------

BERKOLABORASI DENGAN

  

slot online slot gacor slot