UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN PUKULAN FOREHAND DRIVE TENIS MEJA MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL

Roiyatul Ruqayah, Sayyidatul Mahdiah, Niko Zulni Pratama, Prima Antoni

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana upaya peningkatan keterampilan pukulan forehand drive tenis meja melalui audio visual pada Sekolah Menengah Atas (SMA) Darmayuda. Metode penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain eksperimen pretest-postest design one-group. Sampel yang digunakan sebanyak 15 siswa. Teknik pengumpulan sampel dengan total sampling. Alat pengumpul data yang digunakan adalah tes forehand tenis meja yaitu tes backboard. Analisis data digunakan dengan menggunakan Uji-t untuk mengetahui pengaruh perlakuan yang diberikan kepada subjek penelitian. Pengumpulan data menggunakan tes dan pengukuran. Hasil menunjukkan terdapat perbedaan pengaruh sebelum diberi latihan dan sesudah diberi latihan. Hasil analisis data menunjukkan terjadi peningkatan sebesar 20.24%. Kesimpulan berdasarkan analisis data bahwa media audio visual berpengaruh dan mampu meningkatkan keterampilan pukulan forehand drive tenis meja. Harapannya, dengan latihan menggunakan media audio visual ini siswa mampu belajar dalam meningkatkan keterampilan pukulannya sendiri dan bisa mengajak teman seusianya untuk bermain. Penelitian ini mengimplikasikan bahwa media audio visual efektif meningkatkan keterampilan pukulan forehand drive tenis meja siswa, sekaligus memotivasi mereka untuk belajar secara mandiri. Metode ini dapat diterapkan dalam pembelajaran olahraga untuk menciptakan proses belajar yang lebih interaktif dan berbasis teknologi.

Keywords


Forehand Drive; Tenis Meja; Media Audio Visual

Full Text:

PDF

References


Arsyad, A. (2011). Media pembelajaran. Jakarta: PT Raja grafindo persada.

Bukit, J., & Pramono, H. (2021). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Permainan Tradisional Gobak Sodor untuk Meningkatkan Kemampuan Motorik Kasar pada Siswa Tunagrahita Ringan di SLB YKPC GBKP Alpha Omega. Indonesian Journal for Physical Education and Sport, 2(2), 439–446.

Hakim, H. (2020). Pengaruh Latihan Raket Berbeban dan Latihan Dumbel Swing terhadap Keterampilan Pukulan Forehand dan Backhand dalam Permainan Tenis Lapangan. SPORTIVE: Journal of Physical Education, Sport and Recreation, 3(2), 145–151. https://doi.org/10.26858/sportive.v3i2.17017

Haryanto, A. I., Pulungan, K. A., Nurkhoiroh, N., Haryani, M., & Kadir, S. S. (2023). Gorontalo Student Sports Education and Training Center. Hanoman Journal: Physical Education and Sport, 4(1), 9–14. https://doi.org/10.37638/hanoman.v4i1.689

Indrawan, B., Afif, U. M., & Herliana, M. N. (2019). Penerapan Media Audio Visual Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Push Backhand Tenis Meja. Juara, 4(1), 43–53. https://doi.org/10.33222/juara.v4i1.389

Irawan, J., Sembiring, J. W. A., Pakpahan, I. W., Tarigan, E., Ahady, M. Y., & Nasution, U. (2024). Analisis Kelentukan Bahu Terhadap Pukulan Drive dalam Permainan Tenis Meja. Jurnal Multidisiplin Inovatif, 8(4).

Kesumawati, S. A., Makorohim, M. F., Fikri, A., & Fahritsani, H. (2024). Improving students’ responsibility in tennis courses:“The Silent Movement†model for physical education programme. Edu Sportivo: Indonesian Journal of Physical Education, 5(3), 207–217. https://doi.org/10.25299/esijope.2024.vol5(3).17491

Lestari, P., Sutisyana, A., & Defliyanto, D. (2017). Kontribusi Kemampuan Backhand dan Forehand Drive Kedinding Terhadap Kemampuan Bermain Tenis Meja Mahasiswa PJKR FKIP Universitas Bengkulu. Kinestetik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 1(1), 40–43. https://doi.org/10.33369/jk.v3i1.8817

Mahendra, I. R. (2014). Faktor Kondisi Fisik Dominan Penentu Prestasi Bermain Tenis Meja (Analisis Faktor Fleksibilitas Pergelangan Tangan, Fleksibilitas Pinggul, Waktu Reaksi, Koordinasi Mata Tangan, Kelincahan, dan Power Otot Lengan pada Mahasiswa Pembinaan Prestasi Tenis. UNS (Sebelas Maret University).

Nurdiansyah, N., & Susilawati, S. (2018). Pengaruh Latihan Plyometric Hurdle Hopping Terhadap Kemampuan Daya Ledak Otot Tungkai. Multilateral: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 17(1). https://dx.doi.org/10.20527/multilateral.v17i1

Perdana, R. P. (2023). Media Audiovisual Dalam Pembelajaran Pukulan Backhand Tenis Meja. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(4), 4429–4436. Retrieved from https://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/4058

Purwono, J. (2014). Penggunaan Media Audio-Visual pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Pacitan. Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran, 2(2).

Sadiman, A. S. (2010). Media Pendidikan, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sahabuddin, S., Syahruddin, S., & Fadillah, A. (2022). Analisis Kekuatan Genggaman, Kelentukan Bahu dan Daya Tahan Otot Lengan Terhadap Pukulan Forehand dalam Permainan Tenis Meja. Riyadhoh: Jurnal Pendidikan Olahraga, 5(1), 58–65. http://dx.doi.org/10.31602/rjpo.v5i1.6881

Sari, D. N., & Antoni, D. (2020). Analisis kemampuan forehand drive atlet tenis meja. Edu Sportivo: Indonesian Journal Of Physical Education, 1(1), 60–65. https://doi.org/10.25299/es:ijope.2020.vol1(1).5253

Setyawan, E., Safari, I., & Akin, Y. (2018). Perbandingan Latihan Shadow dengan Latihan Multiball Terhadap Frekuensi Pukulan Forehand Drive Tenis Meja. SpoRTIVE, 3(1), 241–250.

Syahruddin, S., & Fadillah, A. (2021). Analisis Kekuatan Genggaman, Kelentukan Bahu dan Daya Tahan Otot Lengan terhadap Pukulan Forehand dalam Permainan Tenis Meja. UPT Publikasi dan Pengelolaan Jurnal Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin.

Tanuek, A. (2013). Maret 2011. Hubungan Kelentukan Pergelangan Tangan dengan Ketepatan Melakukan Pukulan Forehand dalam Permainan Tenis Meja.

Tanuek, A. (2014). Hubungan Kelentukan Pergelangan Tangan dengan Ketepatan Melakukan Pukulan Forehand dalam Permainan Tenis Meja.

Ziegenhain, C., Vieth, B., Parekh, S., Reinius, B., Guillaumet-Adkins, A., Smets, M., Leonhardt, H., Heyn, H., Hellmann, I., & Enard, W. (2017). Comparative analysis of single-cell RNA sequencing methods. Molecular Cell, 65(4), 631–643. https://doi.org/10.1016/j.molcel.2017.01.023




DOI: https://doi.org/10.37311/jjsc.v7i1.28855

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jambura Journal of Sports Coaching (p-ISSN: 2654-3435 | e-ISSN: 2656-0437) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics

View My Stats

 

Jambura Journal of Sports Coaching has been indexed by:

-------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -----------------------------

       

-------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -------------------------------------------------- -----------------------------

BERKOLABORASI DENGAN

 Â