DETERMINAN KEMISKINAN DI KABUPATEN PARIGI MOUTONG

Risnawati Risnawati, Fahrudin Zain Olilingo, Boby Rantow Payu, Irawati Abdul

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui yang menjadi determinan kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong dengan analisis pada tingkat rumah tangga. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data sekunder yang bersumber dari hasil SUSENAS KOR maret 2021 di Badan Pusat Statistik dengan menggunakan 17 indikator yang diamati. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi logistik. Model logit bertujuan mencari kemungkinan (Probability) terjadinya suatu kejadian rumah tangga jatuh kedalam kemiskinan atau tidak.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong jika dilihat dari karakteristik responden, dari 710 rumah tangga yang diamati yang termasuk rumah tangga tergolong keluarga miskin sebanyak 10,56 %. Dan sisanya sebanyak 89,44% rumah tangga yang tidak tergolong keluarga miskin. Ini dilihat berdasarkan pengeluaran perkapita perbulan dibawah garis kemiskinan Rp 458.385. Berdasarkan hasil analisis bahwa yang menjadi determinan terkuat terjadinya tingkat kemiskinan pada rumah tangga di Kabupaten Parigi Moutong dari 17 indikator yang diamati, terdapat 6 indikator yang signifikan terhadap tingkat kemiskinan rumah tangga, antara lain (1) Jarak pembuangan tinja berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong. (2) Sumber utama mandi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong. (3) Sumber penerangan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong. (4) Bahan bakar memasak berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong. (5) Sumber terbesar pembiayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong. (6) Penerima Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat kemiskinan di Kabupaten Parigi Moutong.

Full Text:

PDF

References


Adnyani, A. W., & Sugiharti, L. (2019). Profil Dan Determinan Kerentanan Kemiskinan Rumah Tangga. Jurnal Ilmu Ekonomi & Sosial, 10(2), 100–118. https://doi.org/10.35724/jies.v10i2.2412

Azis, G. A., Rochaida, E., & Warsilan. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemiskinan Di Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Ekonomi Pembangunan, Dan Manajemen, 12(1), 29–48. https://doi.org/10.1016/j.wdp.2021.100346%0Ahttp://ejournal.pps-unisti.ac.id/index.php/JIASK/article/view/8

Badu, R. R., Canon, S., & Fitri Hadi Yulia Akib. (2020). The Impact of Economic Growth and Unemployment Rate on Poverty in Sulawesi. 2(1), 25–33.

Borko, Z. P. (2017). Determinants of Poverty in Rural Households (The Case of Damot Gale District in Wolaita Zone) A Household Level Analysis. International Journal of African and Asian Studies, 29, 68–75. www.iiste.org

Direja, S. (2021). Pengaruh Karakteristik Individu Kepala Rumah Tangga terhadap Kemiskinan Di Provinsi Banten Tahun 2020. Jurnal STEI Ekonomi, 30(02), 1–10. https://doi.org/10.36406/jemi.v30i02.475

Dp, M. K. (2017). Analisis Faktor-Faktor Penyebab Kemiskinan Di Kabupaten Musi Banyuasin. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 8(01), 16–20.

Fadilah, M. F., & Basuki, M. U. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kerentanan Kemiskinan Relatif Di Kota Jakarta Barat Tahun 2018. Diponegoro Journal of Economics, 9(2), 168. https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/dje

Farida. (2013). Karakteristik Sosial Ekonomi dengan Tingkat Ini Bermukiman Pemilik Rumah Sederhana di Perumahan Tamansari Bukit Mutiara Kota BalikPapan. Jurnal Pembangunan Wilayah Dan Kota, 10(1), 33–42. BalikPapan

Gultom, H., Kindangen, P., & Kawung, G. M. V. (2020). Analisis Pengaruh Program Bantuan Pangan Non Tunai (Bpnt) Dan Program Keluarga Harapan (PKH) Terhadap Kemiskinan Di Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal Pembangunan Ekonomi Dan Keuangan Daerah, 21(01), 39–53.

Hamid, E. S. (2017). Perekonomian Indonesia.

Haryanto, T., Erlando, A., & Rositawati, V. (2020). Determinan Kemiskinan Rumah Tangga di Jawa Timur. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 9(2), 89–105. https://doi.org/10.23960/jep.v9i2.97

Hastuti, A. T. (2016). Analisis Kemiskinan Dan Ketersediaan Infrastruktur Di Pedesaan Kawasan Jalan Lintas Selatan Jawa Timur. Jurnal Ilmiah.

Ibrahim, S. H., Moonti, U., & Sudirman, S. (2023). Pengaruh Tingkat Pendapatan Keluarga Terhadap Kemiskinan Rumah. Journal of Economic and Business Education, 1(2), 153–164.

Junaidy, Subhan, R., & Wegiono, F. (2022). Karakteristik Rumah Tangga Miskin Bantaran Sungai Kuin Kota Banjarmasin Era Pandemi Covid-19 2022. 7(2), 1–23.

Khatun, D. R. (2015). The Impact of Micro-Level Determinants of Poverty in Bangladesh : A Field Survey. International Journal of Research in Management & Business Studies, 2(2), 9–13.

Mafukata, M. A., Kancheya, G., & Dhlandhara, W. (2014). Factors Influencing Poverty Alleviation amongst Microfinance Adopting Households in Zambia. International Journal of Research in Business and Social Science (2147- 4478), 3(2), 1–19. https://doi.org/10.20525/ijrbs.v3i2.95

Masnan, S., & Nashir, A. (2020). Penanggulangan Kemiskinan Melalui Program Kartu Keluarga Sejahtera. Pilar, 11(2), 1–14. https://jurnal.unismuh.ac.id/index.php/pilar/article/view/4918

Meidiana, N. P. C. A. T., & Marhaeni, A. A. I. N. (2019). Pengaruh Kepemilikan Aset, Ketersediaan Infrastruktur, Dan Pendidikan Terhadap Pendapatan Dan Kesejahteraan Rumah Tangga Miskin. Buletin Studi Ekonomi, 24(1), 54. https://doi.org/10.24843/bse.2019.v24.i01.p04

Nadhifah, L. R., & Mustofa, N. H. (2021). Pengaruh PKH dan BPNT terhadap Kemiskinan dengan Pertumbuhan Ekonomi Sebagai Variabel Moderasi. Al Maal: Journal of Islamic Economics and Banking, 3(1), 12. https://doi.org/10.31000/almaal.v3i1.4510

Rini, A. S., & Sugiharti, L. (2016). Determinan Factors Of Poverty In Indonesia: Household Analisis. JIET (Jurnal Ilmu Ekonomi Terapan), 1(2), 80–95. https://doi.org/10.20473/jiet.v1i2.3252

Sangadji, S., Abadi, T. W., & Fauziah, L. (2019). Karakteristik Kemiskinan dan Penanggulangannya di Kabupaten Sidoarjo. 31(2), 495–506.

Solikatun, Supono, Masruroh, Y., & Zuber, A. (2014). Kemiskinan Dalam Pembangunan. Jurnal Analisa Sosiologi, 3(1), 70–90.

Badan Pusat Statistik. (2020). Statistika Perumahan Dan Konsumsi Rumah Tangga Kabupaten Parigi Moutong.

Badan Pusat Statistik. (2021). Profil Kemiskinan di Sulawesi Tengah. 39, 1–7.

Badan Pusat Statistik Kabupaten Parigi Moutong. (2021). Statistik Penduduk Miskin Kabupaten Parigi Moutong.

Suprianto, Rachman, R., & Lestari, W. P. (2019). Analisis Determinan Kemiskinan Dalam Rumah Tangga (Studi Kasus Desa Baru Tahan Kecamatan Moyo Utara). Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 7(1), 102–114.

Suryati, & Syukri, M. (2019). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Kemiskinan Kabupaten dan Kota Provinsi Sulawesi Selatan. 3(1).

Widarjono, A. (2018). Ekonometrika Pengantar Dan Aplikasinya Disertai Panduan Eviews.

Wijekoon, R., Sabri, M. F., & Paim, L. (2021). Poverty: A Literature Review of the Concept, Measurements, Causes and the Way Forward. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 11(15). https://doi.org/10.6007/ijarbss/v11-i15/10637

Yoserizal. (2015). Indeks Kemiskinan Manusia. In Alafriau.

Zhou, Y., Guo, Y., & Liu, Y. (2020). Health, income and poverty: Evidence from China’s rural household survey. International Journal for Equity in Health, 19(1), 1–12. https://doi.org/10.1186/s12939-020-1121-0




DOI: https://doi.org/10.37905/jsep.v1i2.22208

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


                        

Alamat Redaksi Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan: Program Studi Ekonomi Pembangunan, Jurusan Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo. Jalan Jendral Sudirman, Nomor 6, Kota Gorontalo, Provinsi Gorontalo 96128, Indonesia. Telp. 0811432884; 08114329905 (Telepon/SMS/WA), E-mail : JSEPfekon@ung.ac.id