PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI SEKTOR PRIMER, SEKUNDER DAN TERSIER TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA INDONESIA

Teguh Adianzha Antu, Syarwani Canon, Sri Indriyani S Dai, Herwin Mopangga

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh pertumbuhan ekonomi sektor primer, sekunder, tersier terhadap penyerapan tenaga kerja Indonesia dengan periode waktu 1996-2020. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah datase kunder yang bersumber dari (Badan Pusat Statistik). Penggunaan metode dalam penelitian ini yaitu analisis regresi sederhana dengan menggunakan data time series. Hasil analisis menunjukan bahwa pertumbuhan ekonomi sektor primer dan sektor tersier dalam jangka panjang berpengaruh positif dan siginifikan, sektor sekunder berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja. Dalam jangka pendek pertumbuhan ekonomi sektor primer dan sekunder berpengaruh positif dan signifikan, sektor tersier berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja di Indonesia.


Full Text:

PDF

References


BR, A. (2003). Ekonomi Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Budi, W. (2007). Kebijakan Publik, Teori dan Proses. Yogyakarta: Media Presindo.

Damodar, G. (2003). Ekonometri Dasar. Jakarta: Erlangga. Dumairy. (1996). Perekonomian Indonesia.Jakarta: Erlangga.

Efendi, R. (2014). Analisis Penyerapan Tenaga kerja Pada Sembilan Sektor Ekonomi di Sumatera Selatan. Vol 8, No 1, Januari 2014 .

Fransiskus Paran, A. H. (2019). Pengaruh Sektor Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Terhadap Kemiskinan di Kabupaten Kutai Barat , Vol 3 No 4.

Haryo, K. (2002). Stabilitas Penyerapan Tenaga Kerja.Jakarta: Media Ekonomi.

Indartini, M., Pratiwi, D., & Rahayu, E. E. (2021). Kontribusi Sektor Primer Dan Sektor Sekunder Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Madiun. Jurnal Ekomaks: Jurnal Manajemen, Ekonomi Kreatif Dan Bisnis, 10(1), 6-13.

Insukindro. (2004). Modul Ekonometrika Dasar. Yogyakarta: UGM.

Kusuma, P., & Yuniasih, A. F. (2021). Pengaruh Sektor Tersier Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kawasan Barat Dan Timur Indonesia. In Seminar Nasional Official Statistics (Vol. 2021, No. 1, Pp. 782-791).

Kusumowindo. (2001). Analisis Tenaga kerja Kab/Kota di Provinsi Jawa Tengah tahun 2010-2016.

Mankiw, N. G. (2006). Pengantar Ekonomi Makro.Jakarta: Ghalia Indonesia.

Masjkuri, S. U. (2018). Pengaruh Rata-Rata Lama Sekolah Dan Pertumbuhan Ekonomi Serta Penyerapan Tenaga Kerja Terhadap Persentase Penduduk Miskin. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Airlangga (Jeba), 28(1), 22-41.

Mimbar, L., & Yusuf, M. (2016). Pengaruh Laju Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di Kabupaten Lombok Barat. Valid Jurnal Ilmiah, 13 (3), 333-343.

Novita, N., Sari, R. P., & Anwar, R. (2021). Identifikasi Potensi Sektor Ekonomi Basis Dan Non-Basis Kota Metro. Jurnal Agriovet, 3(2), 105-118.

Nunung, N. (2018). Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri di Provinsi Jawa engah .

Pangastuti, Y. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Di Provinsi Jawa Tengah. Economics Development Analysis Journal, 4(2), 203-211.

Purwasih, H. P. (2017). Pengaruh Pertumbuhan Sektor Industri TerhadapPenyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Sidoarjo 2009- 2015. Volume 5 No 1 Edisi Yudisium 207 .

Sadono, S. (1999). Makroekonomi Modern. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Saputra, K. T., Amar, S., & Ariusni, A. (2018). Pengaruh Investasi Sektor Primer, Investasi Sektor Sekunder Dan Investasi Sektor Tersier Terhadap Kesempatan Kerja Di Indonesia. Ecosains: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembangunan, 7(1), 33-42.

Saputra, K. T. (2018). Pengaruh Investasi Sektor Primer, Investasi Sektor Sekunder dan Investasi Sektor Tersier Terhadap Kesempatan Kerja di Inonesia . Jurnal Ecosains Vol 7, No 1, Mei 2018 .

Sokian, M. (2020). Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan Kemiskinan di Kabupatan Salorangun . Jurnal Paradigma Ekonometrika Vol. 15 No 2, Juli - Desember 2020 .

sukirno. (2006). Ekonomi Pembangunan.Kencana Jakarta.

Taruno, R. B., Desmintari, D., & Juliannisa, I. A. (2021). Analisis Pengaruh Liberalisasi Ekonomi Dan Peranan Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Ikra-Ith Ekonomika, 5(2), 47-55.

Todaro, M. P. (2000). Pembangunan Ekonomi di dunia ketiga. In T. E. Kedelapan. Jakarta: Erlangga.

Triatmanati, N. D. M., Rodoni, A., & Susilastuti, D. (2019). Pengaruh Investasi Listrik Konvensional Dan Energi Terbarukan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Serta Dampaknya Pada Penyerapan Tenaga Kerja Di Indonesia. Jurnal Ekonomi, 21(1), 16-31.

W., s. O. (n.d.). Doctoral dissertation. Universitas Diponegoro. Analisis penyerapan tenaga kerja di kota salatiga.

Zamrowi, Muhammad Taufik. (2007). Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kecil ( Studi di Industri Kecil Mebel di Kota Semarang ). Tesis. Pasca Sarjana Universitas Dipenogoro. Semarang




DOI: https://doi.org/10.37905/jsep.v1i2.22209

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


                        

Alamat Redaksi Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan: Program Studi Ekonomi Pembangunan, Jurusan Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo. Jalan Jendral Sudirman, Nomor 6, Kota Gorontalo, Provinsi Gorontalo 96128, Indonesia. Telp. 0811432884; 08114329905 (Telepon/SMS/WA), E-mail : JSEPfekon@ung.ac.id