PENGARUH ROE, CR, TATO, DER TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERDAGANGAN BESAR BARANG PRODUKSI & KONSUMSI

Siti Dini, Farida Bondar Pasaribu

Abstract


TujuanΒ  penelitian adalah untuk menguji dan menganalisa pengaruh ROE, CR, TATO, DER terhadap harga saham Perusahaan Perdagangan Besar Barang Produksi dan Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019 baik secara parsial maupun simultan. Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif yakni serta, teknik pengambilan sampel ialah purposive sampling. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Uji statistik menggunakan Software SPSS. Sampel yang dipeoleh sebanyak 15 dengan hasil observasi sebanyak 45 sampel. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa ROE, CR, TATO, dan DER, tidak memberikan pengaruh signifikan secara parsial terhadap Harga Saham. Secara simultan variable independen tidak memberikan pengaruh dan signifikan terhadap harga saham Perusahaan Perdagangan Besar Barang Produksi dan Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019. Besarnya koefisien determinasi sebesar 0,247 berarti bahwa sebesar 24,7 %, harga Saham dapat dijelaskan ROE, CR, TATO, dan DER. Sedangkan sisanya 75,3 % dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Keywords


Return On Equity, Current Ratio, Total Asset Turnover, Debt To Equity Ratio dan Harga Saham

Full Text:

PDF

References


Alfiah, N., & Diyani, L. A. (2018). Pengaruh Roe Dan Der Terhadap Harga Saham Pada Sektor Perdagangan Eceran. Jurnal Bisnis Terapan, 1(02), 47–54.

Batubara, H. C., & Purnama, N. I. (2018). Pengaruh current ratio, return on equity terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Finansial Bisnis, 2(2), 61–70.

Harahap,S.S. 2015. Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. . Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

Hery. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan Pertama, Jakarta: PT Grasondo.

Irawati Junaeni. (2017). Pengaruh Economic Value Added, Retrun On Asset, Debt to Equity Ratio dan Total Assets Turnover Terhadap Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014. Riset & Jurnal Akuntansi, 2(1), 32–47.

Ramadhani, F. H., & Pustikaningsih, A. (2017). Pengaruh Debt To Equity Ratio (DER), Return On Equity (ROE), Dan Net Profit Margin (NPM) Terhadap Harga Saham Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015. Jurnal Profita, 5(8), 1–13

Sanusi, A. 2014. Metodologi Penelitian Bisnis. Cetakan Kelima, Jakarta: Salemba Empat.

Sugiono. 2017 Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit: Alfabeta, Cv. Bandung.

Sujarweni,Wiratna,V. 2019. Analisis laporan keuangan. Penerbit: Pustakaa Baru Press.




DOI: https://doi.org/10.37479/jeej.v3i2.11063

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Siti Dini, Farida Bondar Pasaribu

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Β 

Jambura Economic Education Journal has been indexed:


PUBLISHED BY :

Prodi Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi

Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia

Β 

Β 
Jambura Economic Education Journal (E-ISSN: 2656-4378)(P-ISSN: 2655-5689) by program Studi Pendidikan Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.