Implementasi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 736/Menkes/Per/Vi/2010 Tentang Tata Laksana Pengawasan Kualitas Air Minum (Studi pada pengawasan kualitas depot air minum isi ulang di Kecamatan Kolaka)

Taslim Fait, Anis Ribcalia Septiana

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian Jenis penelitian deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini informan
terdiri dari 12 orang. Teknik pengumpulan data adalah observasi langsung, wawancara langsung,
adapun analisis data yang digunakan Reduksi Data, penyajian Data, Menarik Kesimpulan. Hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 736/menkes/per/VI/2010 Tentang tata laksana pengawasan kualitas air minum (studi pada
pengawasan kualitas depot air minum isi ulang) belum maksimal dan belum optimal serta masih banyak
kekurangan yang perlu diperbaiki. Hal ini dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain adalah standar
dan sasaran kebijakan belum jelas dan terukur, sehingga banyak menimbulkan multiinprestasi baik
dari pihak agen pelaksana maupun dari pihak masyarakat, sumber daya sudah cukup memadai, hal ini
dapat dilihat dari adanya fasilitas laboratorium, namun masih kurang dalam hal pengawasan,
komunikasi antar agen pelaksana dan penguatan aktifitas telah dikomunikasikan dengan baik oleh pihak
terkait, kondisi sosial ekonomi dapat dilihat dari dukungan masyarakat, pihak swasta serta pengusaha
yang menjadi sasaran kebijakan.

Keywords


Implementasi, kebijakan publik.

Full Text:

PDF

References


Edwar III, George C. 1980. Implementing

public policy. Washintong, DC,

Congressional Quarterly Press Lexy J.

Moleong. 2006. Metodologi penelitian

kualitatif, Edisi Revisi. Bandung: Remaja

Rosdakarya.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik

Indonesia

No 736/ MENKES/ PER/ VI/2010 Tentang tata

laksana pengawasan kualitas air minum.

Pedoman dan pengawasan Hygiene Sanitasi

Depot Air Minum Tahun 2003,

Dikeluarkan oleh Departemen Kesehatan

Republik Indonesia tahun 2003.

Profil Kesehatan Kabupaten Kolaka Tahun

Dikeluarkan oleh Dinas kesehatan

Kabupaten Kolaka Tahun 2017

Situmorang dan jusuf Juhir, 1998, Aspek

Hukum Pengawasan Melekat dalam

Lingkungan Aparatur pemerintah, Rineka

Cipta, Jakarta

Siagian, S.P. 2006. Manajemen Stratejik. PT.

Bumi Aksara, Jakarta

Sugiyono, 2016. Metode penelitian

kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Cv Alfabeta.

Bandung




DOI: https://doi.org/10.37479/jjaps.v1i2.11280

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jambura Journal of Administration and Public Service
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor