Standar Pelayanan Publik Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan

Susanto Sabali, Fenti Prihatini Tui, Yacob Noho Nani

Abstract


Penelitian ini terkait standar pelayanan publik yang merupakan upaya sistematis untuk menjamin bahwa setiap layanan yang diberikan oleh lembaga publik kepada masyarakat memenuhi kriteria kualitas, efisiensi, dan keadilan. Ini bukan sekadar seperangkat aturan, melainkan komitmen untuk memberikan pengalaman terbaik kepada warga negara dalam setiap interaksi dengan pelayanan pemerintah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa kualitas pelayanan administrasi sudah berjalan dengan baik dari segi ketampakan fisik (Tangible), kehandalan (Realibility), jaminan (assurance), daya tanggap (responsiveness) untuk menunjang berjalannya pelayanan kurang memadai, tempat pelayanan terbatas, kurangnya kendaraan, dan kurangya memadai jaringan. Dan juga lingkungan di luar kantor masih terbilang kotor, hal ini di karenakan minimnya dana yang tersedia di kantor desa wonggarasi tengah sehingga pemerintah desa sulit untuk memenuhi sarana dan prasarana yang di butuhkan.

Keywords


Standar Pelayanan Publik, Kualitas Pelayanan.

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

A.M Azhar aljurida, dkk. 2020. Kualitas Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Pembangunan di Desa Erabaru Kecamatan Tellulimpoe Kabupaten Sinjai. ISSN: 2656-6788

Aniq Raudatul. 2012. Pengaruh Permainan Tradisional Gobag Sodor Terhadap Tingkat Empati Anak. (skripsi). (ID). Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Ibrahim Malang. (akses tanggal 31/05/2021 pukul 20:10).

.

Danim, Sudarwan.2004. Motivasi Kepemimpinan dan Efektivitas Kelompok. Jakarta: Rineka Cipta.

Denhardt, Robert.2013. Pelayanan Publik Baru Dari Manajemen Steering ke Serving. Bantul: KreasiWacana OffsetDjaenuri, (1999: 15) Pelayanan Adalah suatu Kegiatan Yang Merupakan Perwujudan Dari Tugas Umum Pemerintah

Effendi, Usman. 2014. Asas-Asas Manajemen. Depok. Katalog Dalam Terbitan (KDT)

George R Terry. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia, (Terjemahan Afifuddin), CV. Alfabeta, Bandung.

Hadi Mulyono Tahun 2018 Kepemimpinan (Leadership) Berbasis Karakter Dalam Peningkatan Kualitas Pengelolaan Perguruan Tinggi

Haerani. 2017. Implementasi Nilai Budaya Siri’ Na Pacce’ Dalam Meningkatkan Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa (Studi Pada Desa Tanabangka Kecamatan Bajeng Bajeng Barat Kabupaten Gowa). (skripsi). (ID). Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Makassar. (akses tanggal 25/05/2021 pukul 14:20).

Hardiansyah Muhammad. 2018. Kepemimpinan Kepala Desa (Datuk Penghulu) Terhadap efektivitas Pelayanan Perangkat Desa Pada Masyarakat Kampung Kesehatan Kabupaten Acehtamiang Tahun 2017. (skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Area Medan. (akses tanggal 17/12/2020 pukul 21: 14).

Indriantoro, Nur, dan Bambang Supomo, 1999, Metodologi Penelitian dan Bisnis, Yogyakarta: BPFE Yogyakarta

Kamal Muhammad. 2020. Analisis Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Meningkatkan Prodiktivitas Kinerja Aparatur Pemerintah Desa (Di Gampong Lamgugob Kecamatan Syiah Kuala Kota Bangka Aceh). (skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan Universitas Islam Negeri AR-RANIRY Darussalam Banda Aceh. (Akses tanggal 16/12/2020 Pukul 21:00)

Kartono, Kartini. 2006. Pemimpin dan Kepemimpinan, Apakah Kepemimpinan Abnormal? PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Kesuma Puja. 2021. Membangun Kuantitas dan Visi Kepemimpinan. Cerdasco.com. (akses tanggal 31/05/2021).

Khusaini.2016. Analisis kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen di SPA Club Area Yogyakarta. (Skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Keolaragaan Universitas Yogyakarta (Akses tanggal 08/09/2019 Pukul 14:45)

Kumalasari Intan .2016. Kepemimpinan Kepala Desa Ciamis dalam Pembangunan Desa (studi pada Gaya Kepemimpinan Situasional Kepala Desa Ciamis Kecamatan Sungkai Utara Kabupaten Lampung Utara. (skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung Bandar Lampung (akses tanggal 10/09/2019 pukul 13: 39)

Mannek, Aras dkk. 2013. Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Pelayanan Pub Studi Kasus Kabupaten Hilir Riau. Vol.XII No. 2

Miftah Thoha. 2012. Perilaku Organisasi Konsep Dasar dan Implikasinya. Jakarta: Rajawali Utama.

Miles B, Huberman, A.M, dan Saldana, J. 2014. Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohindi, UI-Press.Mirawati (skripsi) Tahun 2023 Kualitas kepemimpinan kepala desa dalam penyelenggaraan pelayanan publik

Moenir. 2008. Manajemen Pelayanan Umum di Indonesia. Bandung: PT. Bumi Aksara

Moleong, L.J. (2011). Metodologi Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Musdalipa. 2017. Kualitas Pelayanan Publik di Kantor Desa Parigi Kecamatan Tinggi Moncong Kabupaten Gowa. (Skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Makassar

Nawawi, Hadari. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Pasha Alfi Ramadhania. 2020. Warga Perlu Tahu, Syarat dan Cara Buat Surat Keterangan Domisili. Cermati.com (akses pada tanggal 27/06/2021 pukul 21:05)

Putra, (2020) Tatanan Masyarakat Dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia

Raharjo, Muhammad Mu’iz. 2020. Kepemimpinan Kepala Desa. Bumi Aksara,

Sugiyono, 2010 Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Tammero’do Sendana Kabupaten majene. (Skripsi). (ID). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Makassar

Jakarta.

Undang-undang Nomor 12 Tahun 2008 Tentang Pemerintahan Daerah

Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 pasal 202 Pemerintahan desa terdiri dari sekdes dan perangkat desa

Undang-Undang No.25 Tahun 2009 tentang pelayanan publik

Western: Cengage Learning Daft, Richard.L. 2010. Organization Theory and Design 10th. Edition. South.

Widjaja.2002. Pemerintahan Desa dan Administrasi Desa. cet 3. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persad.




DOI: https://doi.org/10.37479/jjaps.v5i2.32383

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Jambura Journal of Administration and Public Service