Identifikasi Kesulitan Pemahaman Konsep Larutan Penyangga Siswa di Gorontalo

Alma J Genes, Astin Lukum, Lukman A.R. Laliyo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesulitan pemahaman larutan penyangga siswa di Gorontalo, yang diukur dalam 5 aspek,yaitu: pengertian, prinsip kerja, pH dan pOH, pH asam basa,dan fungsi penyangga dalam tubuh manusia. Penelitian kuantitatif deskriptif ini dilakukan pada siswa kelas XI (N=215) di Gorontalo. Data dijaring dengan instrumen tiga tingkat. Hasil penelitian ditemukan bahwa aspek pH asam basa (96.5%) paling sulit di pahami siswa, dibandingkan aspek fungsi larutan penyagga dalam tubuh manusia (94.9%), pH dan pOH (89.3%), prinsip kerja (83.7%), pengertian (48.8%). Temuan ini mengindikasikan bahwa siswa belum memahami dengan baik dan benar konsep larutan penyangga. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa diperlukan pembelajaran remedial untuk menyiapkan materi pembelajaran selanjutnya

Keywords


Kesulitan pemahaman, larutan penyangga, tiga tingkat

Full Text:

PDF

References


Abdul, L., Laliyo, R., Pendidikan, J., Fmipa, K., & Gorontalo, U. N. (n.d.). Model Mental Siswa Dalam Memahami.c, 1–12.

Fajar Sanubari, & Yamtinah, S. (2014). Penerapan Metode Pembelajaran Tutor Teman Sebaya Dilengkapi Dengan Media Interaktif Flash Untuk Meningkatkan Minat Dan Prestasi Belajar Siswa Kelas Xi Ipa 1 Sma Negeri 1 Sukoharjo Tahun Pelajaran 2013/2014 Pada Materi Larutan Penyangga. Jurnal Pendidikan Kimia, 3(4), 145–154.

Hariani, W., Laliyo, L. A. R., & Musa, W. J. A. (2016). Kemampuan Pemahaman Konseptual dan Algoritmik Siswa dalam. 11, 196–203.

Ineng, J., Sihaloho, M., & Tangio, J. S. (2016). Deskripsi Hirarki Kemampuan Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Gorontalo dalam Memahami Materi Ikatan Kimia dengan Menggunakan Instrument Tes Terstruktur. 11, 70–73.

Laliyo, L. (2012). Pengaruh Strategi Pembelajaran Dan Gaya Kognitif Spasial Terhadap Hasil Belajar Ikatan Kimia Siswa Kelas XI SMA Negeri Di Gorontalo. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran (JPP), 19(1), 14–27.

Laliyo, L. A. R., Hamdi, S., Pikoli, M., Abdullah, R., & Panigoro, C. (2021). Implementation of four-tier multiple-choice instruments based on the partial credit model in evaluating students’ learning progress. European Journal of Educational Research, 10(2), 825–840.https://doi.org/10.12973/EU-JER.10.2.825

Marsita, Ana, R., Priatmoko, Kusuma, S., & Ersanghono. (2010). Dalam Memahami Materi Larutan Penyangga Dengan Menggunakan Two-Tier Multiple. 1, 512–520.

Muh. Iqbal Fitranda, M. (2020). Identifikasi Kesulitan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal-Soal Hidrolisis Garam. 5(1), 32–39.

Nurhujaimah, R., Kartika, I. R., & Nurjaydi, M. (2016). Analisis Miskonsepsi Siswa Kelas XI SMA pada Materi Larutan Penyangga Menggunakan Instrumen Tes Three Tier Multiple Choice. Jurnal Paedagogia, 19(1), 15–28.

Nusi, K., Laliyo, L. A. R., Suleman, N., & Abdullah, R. (2021). Hidrolisis Garam Description of S tudents ’ Conceptual Understanding of Salt Hydrolysis Material. 12(1), 118–127.

Sihaloho, M. (2013). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Memahami Konsep Larutan Buffer pada Tingkat Makroskopis dan Mikroskopis. VIII.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta.

Syarifah Pore, Laliyo, L. A. ., & Ischak, N. I. (2017). Kemampuan Pemahaman Konseptual dan Algoritmik Siswa dalam. 12, 75–80.

Wulansari, N. S., Musa, W. J. A., & Laliyo, L. A. R. (2016). Pemetaan Struktur Pengetahuan Siswa untuk Mengukur Kemampuan Pemahaman Konsep Laju Reaksi. 11, 74–83.




DOI: https://doi.org/10.34312/jjec.v3i2.11911

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Editorial Office


Department of Chemistry, Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Prof. Dr. Ing. B. J. Habibie, Moutong, Tilongkabila, Bone Bolango 96554, Gorontalo, Indonesia

E-mail: jjec@ung.ac.id

http://wa.me/6285341773856 (Call/sms/wa)

Jambura Journal of Educational Chemistry (p-ISSN: 2655-7606| e-ISSN: 2656-6427) by Department of Chemistry Universitas Negeri Gorontalo. This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. Powered by Public Knowledge Project OJS